Laksanakan Magang, Taruna 54 Ikut Kontrol Branggang Blok Hunian.

    Laksanakan Magang, Taruna 54 Ikut Kontrol Branggang Blok Hunian.

    CILACAP_PAS - Taruna Politeknik Ilmu Pemasyarakatan (Poltekip) Angkatan 54 pada 6 bulan ke depan akan menjalani magang, Taruna Poltekip 54 dan pegawai Lapas Khsusus Karanganyar Nusakambangan melaksanakan kegiatan kebersihan di area Lapas. Rabu (31/05)

    Kegiatan kebersihan bertujuan untuk melatih Taruna Poltekip 54 untuk mencintai tempat kerja dan tempat mengabdi selama mengikuti kegiatan magang di pulau Nusakambangan.Harapannya dengan kegiatan kebersihan seluruh pegawai juga turut menjaga kebersihan di area Lapas Khusus Kelas IIA Karanganyar Selain untuk menjaga kerapian dan keindahan juga untuk menjaga keamanan dan ketertiban area Lapas

    Rizal Afif Kurniawan.

    Rizal Afif Kurniawan.

    Artikel Sebelumnya

    Peserta Magang Poltekip Angkatan 54 Ikuti...

    Artikel Berikutnya

    Kasubsie Adpel Rupbasan Cilacap Sambang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Danlanud Sultan Hasanuddin Didampingi Ketua PIA Ardhya Garini Cab.7/D.ll Lanud Sultan Hasanuddin Hadiri Serah Terima Ibu Asuh Wara Daerah ll Koopsud ll
    Meningkatkan Kesejahteraan Psikologis: Pelatihan Khusus untuk Petugas Lapas Nusakambangan

    Ikuti Kami